๐Ÿ’ฅWajib mencintai sang pemberi nasihat

 ๐Ÿ’ฅWajib mencintai sang pemberi nasihat


๐Ÿ’กBerkata Asy Syaikh Sholeh al Utsaimin rahimahullaahu ta'ala

”Setiap yang berbuat kepadamu, terkhusus lagi dalam perkara agama dan nasehat dan perintah kepada hal yang baik dan melarang dari perkara kemungkaran, maka ini mengharuskan kamu, untuk kamu mencintainya dan mengasihaninya.

Berbeda dengan apa yang dilakukan sebagian manusia sekarang.....

Jika kamu memerintahkan pada perkara yang baik dan melarang dari kemungkaran atau kamu mengajaknya pada kebaikan atau kamu menunjukkan suatu petunjuk, maka hal tersebut terbawa dalam hatinya, kebencian padamu.

Maka ini menyelisihi akal dan menyelisihi agama.”

๐Ÿ“šIqtido Shirotol Mustaqim 279

Maros, 2 Rabi'ul Awwal 1438H

๐ŸŒพู…ู† ู…ุฌู…ูˆุนุฉ ู†ุตูŠุญุฉ ู„ู„ู†ุณุงุก๐ŸŒพ

Ikuti NashihatuLinnisa’ di TELEGRAM

Harus Berlaku Adil terhadap para Istri

 18/11 08:34] +62 852-6181-4101 : 

Ada satu lagi pertanyaan ustadz, Terdapat hadits, 

Nabi bersabda,

ูู…ู† ูƒุงู† ู„ู‡ ุงู…ุฑุฃุชุงู† ูู…ุงู„ ุฅู„ู‰ ุฅุญุฏุงู‡ู…ุง ุฌุงุก ูŠูˆู… ุงู„ู‚ูŠุงู…ุฉ ูˆ ุดู‚ู‡ ู…ุงุฆู„

siapa yang punya 2 orang istri dan cenderung kepada salah satunya (tdk adil), maka datang di hari kiamat bahunya bengkok. (hr. Ahmad dan Ashhabus sunnan)

[18/11 08:35] +62 852-6181-4101 :
Apakah hadits ini shohih, ustadz ?

[18/11 09:26] Shiddiq bin Muhammad: 

Hadits ini terdapat perselisihan antar ulama ada yg menshahihkan karena zahir sanadnya para perawinya tsiqoot.

dan ada yg menghukuminya sebagai hadits mu'al (berillah)

Karena Hammam bin Yahya menyendiri dalam periwayatannya dari Qotadah secara marfu' (sampai kpd Nabi shallallahu alaihi wa sallam)

Dan dia diselisihi oleh Hisyam Ad Dustuwaiy dan Sa'id bin Abi Arubah dan keduanya lebih atsbat (kokoh hafalannya) drpd hammam trhdp Qotadah
Dan keduanya hanya meriwayatkan dari ucapan Qotadah

Maka kesimpulannya riwayat Hammam syadz. Dan ini yang dirajihkan oleh Imam Al Wadi'i rahimahullah sebagaimana dalam kitabnya "Ahadits Mu'allah" no 427.

Wallahu a'lam.

@markiztoraut

#tidakadil #2istri #madu #haditsmua'l 

◾️The current condition of Azhar University (in Egypt)◾️

๐ŸŒน ุจุณู€ู€ู€ู… ุงู„ู„ู€ู€ู‡ ุงู„ุฑุญู€ู€ู…ู€ู€ู† ุงู„ู€ุฑุญู€ู€ู€ูŠู€ู€ู… ๐ŸŒน


◾️The current condition of Azhar University (in Egypt)◾️

Answered by Shaykh Abu Hamza Hassan bin Muhammed Ba Shu'ayb - may Allah preserve him- on the 17th, Muharram, 1440H

๐Ÿ“๐Ÿ”นQuestion:

What is the condition of Al-Azhar University?

Has it been overtaken by Ikhwaanul Muslimoon (the Muslim Brotherhood)?

๐Ÿ“ฉ๐Ÿ”ธAnswer:

The Al-Azhar University is currently sufi, ash'ari, ikhwani and dunyawee (engrossed in worldly affairs).

____
Translated by:
Abu 'Abdirrahman 'Abdullaah bin Ahmed Ash-Shingaani

Berhutang Atau Berniaga Lebih Baik Daripada Meminta-minta

Berhutang Atau Berniaga Lebih Baik Daripada Meminta-minta Ditulis oleh: Abu Fairuz Abdurrohman Al Qudsy Al Jawy Al Indonesy -semoga Alloh me...