(MAMPU) MENJALANKAN SUNNAH² ADALAH ANUGERAH
________________________________
Berkata As-Syaikh Al-‘Alamah Muhammad bin Sholih Al-‘Utsaimin rahimahullâh
” Barang siapa merasa berat terhadap SUNNAH, ketahuilah sesungguhnya pada hatinya ada PENYAKIT, dan jika telah ringan sunnah atas seorang hamba walau sunnah itu panjang maka ketahuilah sesungguhnya ini dari nikmat Allôh atasmu.” (Mashdar ” Syarh Al-Hilyah ” halaman 202)
Follow ISNAD on TELEGRAM https://telegram.me/isnadnet
Beberapa dari kumpulan faedah - faedah yang bermanfaat, yang in syaa allah dapat mengantarkan kita menuju taman taman surganya allah, .
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Berhutang Atau Berniaga Lebih Baik Daripada Meminta-minta
Berhutang Atau Berniaga Lebih Baik Daripada Meminta-minta Ditulis oleh: Abu Fairuz Abdurrohman Al Qudsy Al Jawy Al Indonesy -semoga Alloh me...
-
Audio Majaalis AhlisSunnah: بسم الله الرحمن الرحيم Faedah Tanya - Jawab TANYA : Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh bang , k...
-
SAYYIDUL ISTIGHFAR عَنْ شَدَّادِ بْنِ أَوْسٍ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ عَنِ النَّبِيِّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ : سَيِّدُ الْاِس...
-
_*(Disertai sedikit kritikan kepada Ust. Abu Ubaid Al bughisy terkait permasalahan shurah)*_ _*Telah di periksa oleh Al Ustadz Abu Abdirro...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar